Mar 29, 2012

Top 10 Universitas Di Indonesia Tahun 2012

Top 10 Universitas Di Indonesia Tahun 2012

Top 10 Universitas Di Indonesia Tahun 2012
Mushallin Arifin
Ada beberapa lembaga yang meriset tingkat  atau rangking perguruan tinggi di dunia termasuk universitas, institut, dan sekolah tinggi, baik berdasarkan research perguruan tinggi itu sendiri, maupun berdasarkan situs akademik. Dan berdasarkan 4 International Colleges and Universities mengumumkan hasil ranking Universitas atau perguruan tinggi yang ada di Indonesia pada tahun 2012.

4 International Colleges and Universities, atau 4ICU adalah sebuah organisasi atau lembaga yang mereview ribuan universitas yang terakreditasi di 200 Negara di dunia berdasarkan kepopuleran sebuah situs perguruan tinggi di dunia Internet, dan kepopuleran itu ditentukan dengan banyaknya kontribusi perguruan tinggi tersebut melalui situs akademik berupa program-program akademik. 

Berdasarkan 4ICU Web Rangking Universities di Indonesia terdapat 318 Perguruan Tinggi baik PTN maupun PTS, dan Perguruan Tinggi mana saja dalam Top 10 Universitas di Indonesia Tahun 2012 berdasarkan 4ICU, CoolBiz memberikan informasi ini untuk anda, mari kita lihat.


Dan ITB masih memimpin untuk top 10 Universitas di Indonesia berdasarkan Web Rangking Universitas, 
ITB juga masuk rangking ke 16 Asia dari Top 100 Universitas di Asia dan UI di peringkat 28. 
Dengan Web Rangking ini dapat memacupersaingan PTN dan PTS untuk meningkatkan pelayanan 
akademik melalui situs akademik. 
Selamat Buat ITB!



Mungkin anda tertarik membaca Top 10 Browser Internet 2012 atau Top ten lainnya.














Top 10 Universitas Di Indonesia Tahun 2012
4/ 5
Oleh

2 comments


EmoticonEmoticon